Ngobras di Poskamling Bhabinkamtibmas Polsek Tegalwaru Sambang Warga

    Ngobras di Poskamling Bhabinkamtibmas Polsek Tegalwaru Sambang Warga

    KARAWANG, - Personel Polsek Tegalwaru sambang warga di Pos ronda wilayah Desa Cintawargi saat patroli malam dan ngobrol santai bahas bersama jaga kamtibmas. Rabu (3/7) malam tadi. 

    Hal itu dilakukan agar beri semangat dan motivasi kepada masyarakat agar bersama jaga kamtibmas lingkungan. 

    Kunjungan personel Polsek Tegalwaru yang berlangsung di Poskamling Presisi kampung Ciakar Desa Cintawargi itu di sambut antusias warga. 

    Bahkan sesekali obrolan pun diiringi gelak tawa dan nyanyi bersama agar menghangatkan suasana. 

    "Kegiatan sambang warga oleh personel kami merupakan bentuk hadirnya polisi di tengah masyarakat, " Ujar Kapolres Karawang, AKBP Wirdhanto Hadicaksono SH., SIK., Msi, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu. Pol. Ata, SH. Kamis (4/7) Tadi pagi.

    Harapannya, sambung Kapolsek tercipta nya sinergitas dan hadirnya polisi ditengah masyarakat. 

    Sampai dengan sambang warga oleh personela Polsek Tegalwaru saat patroli malam itu berlangsung. 

    Situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif.

    Polres Karawang _ AKBP Wirdhanto Hadicaksono

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Dua Personel Polsek Tegalwaru Giat Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Lemahabang Pantau Giat Posyandu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bakamla RI Serah Terima ABK MT Silver Sincere Dengan KSOP Tanjung Uban
    Danlanud Sultan Hasanuddin Tutup Pendidikan Latihan Kerja 1 Teknik Turboprop Engine Maintenance Basic Specialty Course
    Polsek Pangkalan Optimalkan Ops Cipkon Pekat, Sasar Miras Oplosan
    Polsek Pangkalan Kontrol Wilayah Perbatasan, Antisipasi C3 hingga Kejahatan Jalanan
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Kutamekar Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor SPBU Kawasan Surya Cipta Desa Kutamekar Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Giat Patroli Perekat Supermarket Alfamart Gempol Guna Antisipasi Kejahatan
    Patroli Dialogis Polsek Rengasdengklok Sekaligus Ngawangkong Bersama Petugas Ronda
    Kapolsek Pakisjaya Ipda Nana Atmaja Cegah Kenakalan Remaja Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Para Pelajar
    Anggota Polsek Batujaya Himbau Scurity Bank BJB Unit Batujaya di Siang Hari
    Polsek CIampel, Aipda Handri Juniawan Bersama Briptu Fajri RDS Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 Serta Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kawasan Kim Desa Parungmulya Kec. Ciampel Kab karawang.
    Polsek CIampel, Bhabinkamtibmas Desa Kutamekar Aipda Sugianto Bersama Anggota Melaksanakan Sosialisasi Pencegahan TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) Di Wilayah Kantor SPBU Kawasan Surya Cipta Desa Kutamekar Kec.Ciampel Kab. Karawang.
    Bhabinkamtibmas Polsek Rawamerta Laksanakan Monitoring Dan Pengamanan Penyaluran Dana PKH
    Upaya Jaga Kamtibmas Polisi Optimalkan Patroli Perintis di Jalan Raya Pangkal Perjuangan  Karawang
    Polisi Banyusari Pengamanan Penyaluran Bansos Program MRP dan PKH Tahun 2024 Kecamatan Banyusari
    Kapolsek Pangkalan Gelar Jumat Curhat Bersama Para Tokoh dan Masyarakat
    Polsek Ciampel, Aipda Januar Fajar Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Pada Wilayah Desa Kutapohaci.
    Polres Karawang, Polisi Sambangi Masyarakat secara Door to Door
    Anggota Polsek Tirtajaya Cegah Kriminalitas dan Kejahatan Jalanan lainnya di jalan Sepi dan Perbatasan
    Kanit Sabhara Polsek Batujaya bersama Anggotanya melaksanakan Patroli dialogis serta Sambangi Masyarakat dan menyampaikan Himbauan Kamtibmas

    Ikuti Kami